Mengapa Koperasi di Indonesia belum berkembang


Koperasi di Indonesia belum berkembang pesat, mungkin di sebabkan karena masyarakat lebih percaya melakukan simpan pinjam di Bank. Tingkat partisipasi anggota koperasi masih rendah, ini disebabkan sosialisasi yang belum optimal. Masyarakat yang menjadi anggota hanya sebatas tahu koperasi itu hanya untuk melayani konsumen seperti biasa, baik untuk barang konsumsi atau pinjaman. Artinya masyarakat belum tahu esensi dari koperasi itu sendiri, baik dari sistem permodalan maupun sistem kepemilikanya. Selain itu koperasi memiliki beberapa hambatan sebagaimana dibawah ini.

Hambatan-hambatan bagi pertumbuhan koperasi antara lain disebabkan oleh hal-hal berikut :

  1. kesadaran masyarakat terhadap koperasi yang masih sangat rendah
  2. pengalaman masa lampau mengakibtakan masyarakat tetap merasa curiga terhadap                                                         koperasi
  3. pengetahuan masyarakat mengenai koperasi masih sangat rendah




Free Template Blogger collection template Hot Deals BERITA_wongANteng SEO theproperty-developer

0 Response to "Mengapa Koperasi di Indonesia belum berkembang"

Post a Comment